Berita

KUNJUNGAN KERJA SATPOL PP KAB.LAMPUNG TIMUR TERKAIT PENYUSUNAN PROGRAM KEGIATAN DAN TRANTIBUM

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung menerima Kunjungan Kerja Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Lampung Timur dalam rangka Konsultasi Penyusunan Program/ Kegiatan pada Sekretariat dan Bidang Tibum. (15/05/2023)

Selengkapnya

PENGAMANAN KEGIATAN SOSIALISASI PELATIHAN DAN PEMBINAAN PELAYANAN PETUGAS KLOTER DAN PHD PENYELENGGARAAN IBADAH

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung melaksanakan pengamanan dan pengawalan kegiatan Sosialisasi Pembinaan dan Pelatihan Pelayanan Petugas Kloter dan PHD Penyelenggaraan Ibadah Haji Tahun 2023 di Golden Tulip Hotel Bandar Lampung. (15/05/2023)

Selengkapnya

RAPAT KOORDINASI ASISTENSI DAN SUPERVISI DAERAH DALAM PENGINTEGRASIAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung mengikuti Rapat Koordinasi Pusat dan Daerah dalam Rangka Asistensi dan Supervisi Daerah dalam Pengintegrasian dan Penerapan Standar Pelayanan Minimal Bidang Trantibumlinmas ke dalam Dokumen Perencanaan Pemb...

Selengkapnya

RAPAT KOORDINASI PENGENDALIAN INFLASI DAERAH BERSAMA MENTRI DALAM NEGERI

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung Mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Bersama Menteri Dalam Negeri. Pemerintah Provinsi Lampung diwakili oleh Asisten Perekonomian & Pembangunan, Kusnardi, mengikuti Rapat Koordina...

Selengkapnya

PENGAMANAN DAN PENGAWALAN KEGIATAN GUBERNUR LAMPUNG DALAM HALAL BIHALAL PENGURUS TP.SRIWIJAYA

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung melaksanakan pengawalan dan pengamanan Kegiatan Gubernur Lampung dalam menghadiri Halal Bihalal Pengurus Daerah TP.Sriwijaya dalam rangka memperingati Hari Kartini 2023 yang diselenggarakan di Sukarame Kota...

Selengkapnya