Post

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung laksanakan "SATPOLPP GOES TO SCHOOL" dengan kegiatan Pembinaan, Pengawasan, dan Penyuluhan dilingkungan Sekolah yang diadakan di SMA Negeri 12 Bandar Lampung (06/12/2024).