Post

Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung melaksanakan pengamanan dalam rangka kegiatan Rapat Koordinasi Pelaksanaan Kegiatan Dekonsentrasi Gubernur Sebagai Wakil Pemerintah Pusat Tahun 2022 yang dilaksanakan di Hotel Horison Bandar Lampung.(13/06/2022)