Post

Kepala Bidang Perlindungan Masyarakat Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Lampung menghadiri Workshop Peningkatan Kepatuhan Pengelolaan Pengaduan Masyarakat Se-Provinsi Lampung sesuai Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik, yang diadakan di Ruang Rapat Emerald Meeting Hotel Emersia Bandar Lampung. (21/11/2022)